Legislator PKS Peduli Warga Yang Terdampak Covid-19



HALILINTARNEWS.id, JENEPONTO –– Merebaknya Virus Covid 19 yang melanda Dunia , saat ini tidak pandang buluh, tidak memandang usia, pangkat jabatan, usia tua, ataupun mudah, miskin maupun kaya, jika mereka tiba saatnya terserang Virus mematikan yang bernama covid-19, ajalpun tak segan menjemputnya, kecuali yang jiwa dan raganya masih bisa tertolong, maka ia akan selamat dari maut.

Lain halnya bagi Masyarakat yang terdampak sosial dan ekonominya, akibat Pandemi Virus Corona,Covid 19, salah satu dari Legislator Partai fraksi PKS Sriwahyuni.SE, merasa terpanggil untuk jiwa kemanusiaan, melakukan tindakan kepedulian terhadap sesama, dirinya meluangkan waktu untuk membagikan sebahagian Rezekinya berupa sembako sebagai penyambung hidup kepada Masyarakat Dusun Balang Loe Desa Kalumpang  Loe Kecamatan Arungkeke, Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan, pada minggu 10/5/2020.

Sriwahyuni.SE merasa prihatin melihat situasi dan kondisi masyrakat,di dusun Balang Loe,yang selama ini tidak beraktifitas,akibat Covid 19.

Hal ini dilakukan dimana masyarakat dilarang oleh pemerintah keluar rumah dan melakukan aktifitas yang mengakibatkan secara makro ekonomi meraka sangat lumpuh dan tidak bisa menghidupi keluarganya, untuk itu kita mengedukasi sembako ke warga untuk meringankan beban hidup mereka.

Aksi ini dilakukan secara personaliti dengan insiatif sendiri sebagai bentuk aksi kemanuasiaan.

Disela-sela waktunya, disamping mendistribusikan sembako, dirinya juga mengingatkan kepada masyarakat penerima mampaat, agar tetap meningkatkan disiplin Protokol Pemerintah, cuci tangan pakai sabun ( CTPS ) pada air mengalir,membudayakan perilaku hidup bersih dan sehat ( PHBS ), komsumsi makanan segar dan sehat, jaga imunitas tubuh, olah raga yang cukup, tetap di rumah saja, tidak meninggalkan rumah tanpa alasan yang sangat penting dan mendesak, tetap gunakan Masker apabila keluar rumah dan berkendaraan, katanya

Ia juga menitipkan harapannya kepada rekan sejawat yang mungkin punya Rezeki yang berlebihan, agar taat membantu sesama kita , dimanapun dan kapan pun hingga Pandemi Virus Covid 19 berlalu dari bumi pertiwi.
berkelebihan harta dapat membagi reskinya ke warga yang membutuhkannya, ungkapnya.

Bacaan Lainnya

Penulis : Mariyani, SE
Editor    : Supriadi
halilintarnews.id. 2020

KORAN EDISI KE-33 | OKTOBER 2024 – Flip the Page to Read !!!
PT. Halilintar News Group

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *