Sambangi Penjual Makanan, Bhabinkamtibmas Polsek Kindang Beri Himbauan



HALILINTARNEWS.id, BULUKUMBA –Bhabinkamtibmas Desa Kelurahan Borong Rappoa Kecamatan Kindang Kabupaten Bulukumba melaksanakan Giat dialog dengan menyambangi Warung penjual makanan dipinggir jalan, Minggu (18/07/2021)

Dalam sambang tersebut Bripka Ahmad Kurnia Menyampaikan pesan-pesan dan himbauan kamtibmas terkait dengan cara menjaga kebersihan makanan untuk kesehatan.

“Jika menjual makanan olahan tetap dibungkus sehingga tidak dihinggapi lalat dan menyebabkan penyakit.” Tutur Bripka Ahmad Kurnia.

KORAN EDISI XXVII APRIL 2024 – Flip the Page to Read !!!

Lebih lanjut Bripka Ahmad Kurnia menyampaikan pesan kamtibmas dan himbauan agar bersama sama menjaga situasi kamtibmas yang kondusif, jangan mudah percaya adanya berita hoax di media sosial.

Dimasa pandemi Covid 19 Bripka Ahmad Kurnia menghimbau warga binaannya untuk tetap menerapkan Protokol Kesehatan dalam kehidupan sehari-hari sehingga terhindar dari Virus Covid 19.

Penulis : Ikbal
Editor    : Supriadi Awing
halilintarnews.id. 2021

PT. Halilintar News Group

Bacaan Lainnya

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *